Header Ads

Desain Lemari Pakaian Yang Ramping

Desain Lemari Pakaian

Kita sudah sering melihat lemari pakaian yang besar, lebar dan tinggi sampai memnuhi bagian ruang di kamar, tapi tidak semua menginginkan hal tersebut karena ruangan kamar yang tidak terlalu besar dan hanya muat beberapa barang saja. Tidak perlu khawatir, kini And bisa memiliki lemari yang desainnya cukup ramping dan tidak menghabiskan ruang di kamar Anda. ruang kamar kan terasa lega dan tidak sesak karena lemari pakaian yang Anda miliki tidak terlalu besar serta cukup menampung pakaian yang Anda miliki. Apalagi jika memiliki tas, aksesoris, topi dan lainnya bisa masuk semuanya kedalam lemari pakaian Anda. 

Desain Lemari Pakaian yang satu ini pasti cocok untuk Anda dan dijadikan tempat penyimpanan yang sempurna. Trysil merupakan lemari pakaian yang unik, elegan dan juga ramping, dikatakan ramping karena lemari ini terlihat kecil tapi bagian dalamnya cukup luas untuk menyimpan pakaian Anda. bisa di gantung ataupun di lipat dalam menyimpan pakaian tersebut. Lemari ini memiliki lebar 79,4 cm, kedalaman 61,2 cm, tinggi 201,7 cm dan plint tinggu 5,7 cm. Untuk beban berat maksimum rak adalah 20 kg. Keunggulan dari lemari pakaian ini adalah, pada bagian pintunya dapat di geser dan mengmenat ruang karena tidak memakan ruang pada saat membuka pintu. Hemat ruang dengan pintu cermin, sehingga Anda tidak perlu lagi memasang cermin. 

Pada bagian rak-rak yang dapat diatur untuk mempermudah penyusunan ruang sesuai dengan kebutuhan Anda. Bagian dalam dapat dilengkapi dengan aksesori interior dari seri SKUBB. Sehingga, Anda bisa menyimpan berbagai perlengkapan pribadi kedalam lemari tersebut dengan rapih dan tertata dengan baik. Ayo buruan beli lemari Trysil di IKEA Serpong Tangerang karena banyak Desain Lemari Pakaian yang elegan, mewah, unik dan juga harag pasti bersahabat.

No comments

Powered by Blogger.