Keuntungan Memilih Pinjaman Jaminan BPKB Dibanding KTA
Dewasa ini ada banyak produk pinjaman yang bisa Anda pilih. Salah satu yang paling populer saat ini yaitu pinjaman jaminan BPKB yang menawarkan plafon lebih tinggi. Sama halnya seperti KTA (Kredit Tanpa Agunan), pinjaman dengan jaminan BPKB kendaraan juga sudah bisa diajukan secara online melalui sebuah aplikasi.
Di sisi lain, pinjaman dengan jaminan BPKB juga menawarkan banyak keuntungan dibandingkan dengan pinjaman KTA. Ingin tahu apa saja keuntungan produk pinjaman ini dibandingkan dengan KTA? Berikut ini kami sudah merangkum apa saja keuntungannya sebagai bahan pertimbangan untuk Anda.Pinjaman Jaminan BPKB
1. Jumlah Plafon Lebih Besar
Keuntungan yang bisa Anda rasakan pertama yaitu dari segi plafon atau jumlah pinjaman yang bisa Anda terima. Plafon atau jumlah pinjaman dari produk pinjaman ini memiliki jumlah yang lebih tinggi jika dibandingkan dengan produk KTA.
Plafon yang Anda terima mulai dari belasan hingga puluhan juta rupiah tergantung dari jenis BPKB kendaraan yang Anda jaminkan.
2. Suku Bunga Lebih Rendah
Alasan kenapa produk pinjaman dengan jaminan BPKB ini menawarkan suku bunga yang lebih rendah dibandingkan dengan pinjaman KTA. Itulah yang menjadi alasan kenapa produk pinjaman ini jauh lebih disukai.
Anda bisa cek ketentuan terkait suku bunganya melalui aplikasi penyedia pinjaman dengan agunan BPKB terlebih dahulu untuk mengetahui detailnya.
3. Proses Pengajuan Mudah
Proses pengajuan pinjaman pinjaman yang menggunakan agunan saat ini bisa diproses secara mudah dan juga cepat. Hal ini karena ada aplikasi yang bisa membantu Anda untuk mempermudah proses pengajuannya.
Proses untuk mengajukan pinjaman menjadi lebih mudah dengan hadirnya aplikasi tersebut sehingga Anda bisa mengajukannya kapan saja.
4. Persyaratan Ringan
Syarat pengajuan pada dasarnya sama seperti pengajuan KTA. Anda bisa mengajukan nya dengan mudah dan juga cepat melalui aplikasi penyedia pinjaman terkait. Selain itu, persyaratannya pun sama-sama ringan, hanya saja ditambah surat BPKB saja.
Persyaratan inilah yang membuat pengajuan pinjaman KTA ini menjadi salah satu produk pinjaman yang populer.
Tertarik untuk mengajukan pinjaman jaminan BPKB? Kini Anda bisa langsung mengajukannya di aplikasi KreditPlus.
Post a Comment