Cara Tepat Mencegah Rambut Berminyak
Laki-laki cenderung lebih memperhatikan rambut dalam hal berpenampilan, apalagi mereka yang memiliki kegiatan aktif di luar ruangan. Rambut menjadi salah satu bagian tubuh yang sangat berpengaruh dalam penampilan, bayangkan saja ketika anda telah memiliki tampilan yang maksimal namun rambut anda terlihat berminyak dan tampak seperti tidak terurus. Ini pasti merusak penampilan anda, lalu bagaimana cara mengatasi rambut berminyak? Salah satunya menggunakan produk shampo untuk rambut berminyak.
Namun sebelum anda mengalami kerusakan pada rambut, mari lihat cara tepat mencegah rambut berminyak.
1. Kenali penyebab rambut berminyak
Sebelum anda melakukan pencegahan rambut berminyak, anda mesti mengetahui apa yang menyebabkan rambut anda menjadi kelihatan memiliki minyak berlebih. Umumnya rambut akan lebih terlihat berminyak karena anda terlalu sering menggosok kulit kepala atau memainkan rambut. Ini memang berpengaruh karena ketika kulit kepala anda terlalu banyak mendapat rangsangan dari luar maka kulit kepala akan mengeluarkan kandungan minyak berlebih yang tentu akan menyebar ke seluruh rambut anda.
2. Menggunakan shampo untuk rambut berminyak
Ini menjadi salah satu faktor terpenting untuk mencegah rambut berminyak, dengan menggunakan shampo untuk rambut berminyak anda akan terbebas dari minyak berlebih yang dapat menyerang kulit kepala anda. dengan menggunakan clear oil control balance menjadi langkah awal anda untuk memperbaiki kerusakan pada rambut yang disebabkan oleh kulit kepala yang mengeluarkan minyak berlebih.
3. Keramas dengan cara yang benar
Setelah anda menggunakan produk shampoo clear untuk rambut anda, pastikan anda mencucinya dengan benar. Jangan terlalu menggosok kulit kepala ketika keramas juga gunakanlah air bertemperatur normal agar shampo dapat berkontraksi dengan baik sehingga minyak di kulit kepala menjadi hilang dan terkontrol. Menggosok kulit kepala berlebihan ketika keramas malah akan membuat kulit kepala menjadi iritasi juga mengeluarkan kandungan minyak berlebih.
Nah Itulah cara tepat untuk mencegah rambut berminyak, dengan menggunakan produk shampo untuk rambut berminyak seperti clear shampo institute pastinya anda akan mendapatkan rambut yang sehat, terawat, dan juga terasa lebih segar dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.
Post a Comment